Ini Masih Hangat :
Selamat datang di Blogku Dududth Blog | Jangan Lupa berkunjung Ke Website Baru saya ya, ayo ayo :D jangan lupa dibaca juga loh di Bahrul.com | Dijamin gak rugi kok. Jangan lupa ya kunjungi website saya yang Bahrul.com | Thanks kaka :)

Tuesday, 6 March 2012

Pantai Tuban

Pantai Tuban yang berada di sepanjang jalan RE Mardinata merupakan tempat favorit bagi kalangan anak muda, khususnya pada sore hari banyak pemuda pemudi yang sekedar ingin nongkrong dan bersenda gurau dengan teman-temannya bahkan tidak sering dengan kekasih pujaan hatinya, hehehe
Banyak tersedia warung-warung kecil di sekitar pantai tersebut dan itu merupakan lahan bisnis bagi masyarakat sekitar.
kebiasaan nongkrong di sepanjang trotoar jln RE Mardinata ini tidak hanya pada waktu sore hari namun berlanjut sampai dengan malam hari , apalagi saat malam minggu , nah pasti banyak tuh pemuda pemudi nongkrong sampai larut malam
Tidak hanya di jalan RE Mardinata, namun merambat ke sebelah barat tepatnya di sepanjang jln Semarang.
di sebelah selatan jalan semarang tersebut  sekarang banyak penjual minuman dan makanan kecil yang dulunya merupakan bekas tempat penjual makanan SeeFood  yang sudah di tertibkan
Namun penjual-penjual tersebut hanya berjualan saat malam hari karena ramenya saat malam hari
Tentu saja ini merupakan lahan Bisnis dan Wisata yang berpotensi, Pemerintah seharusnya melakukan tindakan yang bijak untuk mengolah daerah pantai di sepanjang jalan RE Mardinata dan Jalan Semarang.

Mungkin bisa di depan patai tersebut di bangun seperti pantai Boom atau yang lainnya
sehingga bisa memiliki lahan yang luas untuk prasarana Wisata ini
yang selama ini Sepedah Motor yang parker sembarangan di sepanjang Jln RE Mardinata dan Jalan semarang itu hanya mengganggu lalu lintas saja, dan tak jarang Aparat kepolisian langsung terjun ke lapangan untuk menertibkannya.
Mungkin bagi anda semua yang ingin menghabiskan waktu sore anda atau sekedar bersantai santai tak ada salah nya juga anda berhenti di sepanjang jalan RE Mardinata dan Semarang.

0 komentar:

Post a Comment